Skip to content
geknjo.co geknjo.co

Dekat, lekat, dan bertumbuh

  • Beranda
  • RAOS
    • TUTUR
  • LAMPAU
    • Arsip
  • BINAR
    • Buku
  • GELARAN
  • facebook.com
  • twitter.com
  • t.me
  • instagram.com
  • youtube.com
geknjo.co
Siasat Mengingat Kembali Identitas Kampung Halaman Melalui Buku “Sambatan: Pringamba Setiap Hari” karya Rohmat Gilang Rosady
Posted inBINAR Buku

Siasat Mengingat Kembali Identitas Kampung Halaman Melalui Buku “Sambatan: Pringamba Setiap Hari” karya Rohmat Gilang Rosady

“Tanpa arsip, sejarah bisa dimanipulasi. Tanpa dokumentasi, identitas bisa hilang” – Benedict Anderson Cukup banyak pengetahuan dan kebijaksanaan lokal yang luput dari sorotan media mainstream hari ini. Rumusan, metode, pola, rima, dan karya cipta orang-orang dusun acap…
Posted by Jevi Adhi Nugraha Jevi Adhi Nugraha 7 June 2025
Argadumilah: Membaca Loka Carita di Bumi Daksinarga
Posted inBINAR Buku

Argadumilah: Membaca Loka Carita di Bumi Daksinarga

Kutipan di atas saya baca di pramula Argadumilah: Narasi-narasi Sederhana tentang Gunungkidul. Tugi Widi, salah satu nama penulis esai yang termaktub dalam Argadumilah menyebut bahwa kehidupan masyarakat Gunungkidul selaras dengan beragam mitologi. 
Posted by Sintas Mahardika Sintas Mahardika 2 February 2025
“Bebrayan Agung”, Sebuah Catatan Dekoloni Sederhana tentang Tempat Tinggal
Posted inBuku

“Bebrayan Agung”, Sebuah Catatan Dekoloni Sederhana tentang Tempat Tinggal

Terkadang, pengetahuan lokal dianggap sebelah mata oleh beberapa orang. Saya kerap mendengar kalimat di tongkrongan, warung kopi, dan beberapa forum diskusi: “Itu tak ilmiah, kurang memenuhi syarat sejarah. Itu ‘hanya’ tutur, lisan, foklor, dan halusinasi saja. Sebatas dongeng”. “Itu” yang dimaksud adalah pengetahuan lokal.
Posted by Sintas Mahardika Sintas Mahardika 16 January 2025
Nandur
  • Facebook
  • Instagram
  • Pinterest
Tulisan lainnya
  • Zaman Gaber: Hidup dan Mati dalam Ketimpangan Kelas Sosial dan Kegagalan Negara
    Oleh Dian Anjar Nugroho
    Dalam RAOS
    9 September 2025
    No Comments
  • Di antara Harapan dan Reruntuhan, Universitas Gunung Kidul Menggelar Festival Pertamanya.
    Oleh Dian Anjar Nugroho
    Dalam GELARAN
    23 August 2025
    No Comments
  • Dasar, Inlander Bodoh!
    Oleh Sintas Mahardika
    Dalam RAOS
    23 July 2025
    No Comments
  • Sistem Kedaulatan Pangan Tradisional ala Siwo Duplak
    Oleh Kris Mheilda Setiawati
    Dalam RAOS
    16 July 2025
    No Comments
  • Perempuan-Perempuan di Balik Debu Tambang Karst Gunungkidul
    Oleh Puja Alviana Dewantri
    Dalam RAOS
    12 July 2025
    No Comments
PEDOMAN SIBER
Pedoman Siber: Kami berkomitmen untuk menjalankan kegiatan jurnalistik sesuai dengan Pedoman Media Siber yang ditetapkan oleh Dewan Pers.
Maturnuwun, wes maca. Aja lali dikandani kancane — geknjo.co
Scroll to Top